Efendy: Guru Harus Pertahankan Kesabaran yang Tinggi

oleh -53 Dilihat
oleh
Habari.Id

HABARI.ID, KOTA GORONTALO I Pemerintah Kota Gorontalo, dalam hal ini diwakili oleh  Asisten II Setda Kota Gorontalo, Efendy Rauf, mengikuti puncak peringatan HUT PGRI Ke-78, di Bandayo Lo Yiladia, pada Selasa (5/12/2023).

Saat diwawancara, Efendy Rauf, menyampaikan bahwa kemajuan teknologi membawa tantangan baru bagi para guru, dan peringatan HUT PGRI Ke-78 menjadi momentum untuk mengajak para guru menjaga profesionalisme dalam menghadapi tantangan tersebut.

“Sebagai guru, kita perlu mempertahankan kesabaran tinggi, tidak hanya terkait dengan aspek digital tetapi juga mengenai kesabaran sebagai komponen penting,” ujar Efendy.(bnk/habari.id).

Baca berita kami lainnya di